Perumahan Agam Permai Kampung Pinang Lubuk Basung Digenangi Air, Karena Tidak Ada Saluran Air.

Perumahan Agam Permai Kampung Pinang Lubuk Basung Digenangi Air, Karena Tidak Ada Saluran Air.

Redaksi

Sumbarmaju.com_Warga di Perumahan Agam Permai Kampung Pinang Lubuk Basung Kabupaten Agam, yang mengalami kebanjiran akibat tiadanya saluran air dapat mengambil langkah-langkah darurat dan jangka panjang.



 Kurangnya saluran air yang memadai atau adanya penyumbatan sering menjadi penyebab utama banjir di pemukiman perumahan tersebut. 



Dan kita sebagai pimpinan Redaksi Sumbarmaju, langsung kelokasi, karena Kepala Jorong mengeluah akibat rumah warga digenangi air dan juga banyak warga yang menyampaikannya dan ini perlu perhatian Pemerintah Daerah mencarikan solusi jalan keluarnya.

Banjir yang disebabkan oleh ketiadaan atau ketidakmampuan saluran air menampung debit air hujan merupakan masalah umum yang sering terjadi di berbagai perumahan.




Dan terutama saat curah hujan tinggi, karena kurangnya saluran drainase yang memadai atau adanya penyempitan saluran air dapat memperparah kondisi ini. 

Pemerintah daerah biasanya bekerja sama dengan instansi terkait untuk melakukan normalisasi saluran air primer, sekunder, dan tersier untuk mencegah luapan di masa mendatang. 




Laporan akan membantu pemerintah dalam memprioritaskan perbaikan di wilayah Perumahan Agam Permai tersebut, semoga dimasa mendatang akan lebih baik kondisi wilayah perumahan tersebut. ( Syafrianto )


Tidak ada komentar:

Posting Komentar